Juknis Peningkatan Sarana Prasarana Madrasah 2020


Juknis Peningkatan Sarana Prasarana Madrasah 2020 - Pada kesempatan ini saya akan membagikan petunjuk teknis Program Peningkatan Sarana Prasarana Madrasah Melalui SBSN Tahun Anggaran 2020.

Petunjuk Teknis Program Peningkatan Sarana Prasarana Madrasah Melalui SBSN Tahun Anggaran 2020 untuk digunakan sebagai acuan dan pedoman dalam mengimplementasikan program peningkatan sarana dan prasarana Madrasah yang dibiayai melalui SBSN.

Salah satu implementasi Program Peningkatan Mutu Madrasah Difokuskan Pada Peningkatan Sarana dan Prasarana Madrasah. Hal ini sejalan dengan Visi dan Misi Rencana Strategis (Renstra) Pendidikan Islam Kementerian Agama 2020 - 2024, yaitu Peningkatan Mutu Relevansi, dan Daya Saing Pendidikan Madrasah. Sehingga ikhtiar menciptakan pendidikan madrasah berkualitas, unggul dan berkarakter dapat terwujud dengan baik sesuai harapan masyarakat.

Peningkatan akses dan mutu layanan pendidikan madrasah melalui upaya pemenuhan standar sarana dan prasarana pendidikan madrasah tentu membutuhkan pengelolaan dan pendanaan dengan memanfaatkan berbagai skema pembiayaan sesuai ketentuan perundang-undangan. Salah satunya adalah program Peningkatan Sarana Prasarana Madrasah yang bersumber dari anggaran melalui Pembiayaan SBSN.

Juknis Program SBSN Madrasah 2020 Download File

Sekian Juknis Peningkatan Sarana Prasarana Madrasah (SBSN) Tahun Anggaran 2020 saya sampaikan, semoga bermanfaat ya. Sumber : Websiteedukasi.com

0 Response to "Juknis Peningkatan Sarana Prasarana Madrasah 2020"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel